TALAWI HILIE, PEMDES – Minggu, 03 September 2023 pukul 08.00 WIB telah dilaksanakan pembersihan jalan kotoala yang dipimpin oleh Kepala Dusun Taratak Capo, Bapak Benny Zartika.
Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka untuk tetap menjaga keindahan Desa Talawi Hilie dan juga kebersihan serta kenyamanan masyarakat pada saat menggunakan jalan tersebut.
Tinggalkan Balasan